Assalamualaikum wr. wb
Sahabat-sahabatku yang di Rahmati Allah SWT. pernahkah sahabat merasa betapa hati kita begitu gundah dan gelisah, malas melakukan segala macam aktivitas, selalu muncul fikiran-fikiran negatif dibenak kita, selalu timbul rasa ketakutan terhadap apa yang akan kita lakukan??
Ya, saya mengalami hal yang sama seperti sahabat. Terkadang
apa yang kita kerjakan yang menurut kita benar belum tentu seusuai dengan yang
Allah kehendaki, dosa-dosa kecil yang kita lakukan tanpa sadar itu menjadi
penghalang sega aktivitas yang kita lakukan begitu pun jikalau kita melakukan
dosa yang amat besar, na'udzubillah....
oleh karena itu mari ita belajar beristighfar setiap hari,
belajar untuk menyesali setiap perbuatan yang Allah dan Rasul senangi, teteapi
lebih mempertebal keimanan serta ketaqwaan kepada Allah SWT. dan mengukuti
ajaran Baginda Rasulullah SAW.
sahabatku ternyata bukan Pahala saja yang dilipat gandakan
ketika kita melakukan amal sholeh, tapi dosa pun ternyata akan dilipat gandakan
tatkala kita banyak sekali melakukan dosa tanpa kita bertaubat kepada-Nya.
Mudah-mudahan kita semua digolongkan kepada Muslim yang di rahmati Allah SWT
dan diberi Syafaat oleh Bagunda Rasulullah SAW di akhirat kelak aamiin...
wassalamu'alaikum Wr. Wb.
0 Comments